Saraf parasimpatis

Saraf parasimpatis adalah saraf yang berpangkal pada medulla oblongata dan pada daerah sacrum dari medulla spinalis. Oleh karena itulah saraf parasimpatis disebut juga saraf craniosacral. Saraf sensoris parasimpatis memiliki ganglion di suatu tempat yang terletak antara organ visceral dengan saraf pusat, sedang saraf motorisnya tidak membentuk rantai saraf seperti saraf motoris simpatis dan ganglion yang terbentuk antara saraf satu dengan yang kedua terletak berdekatan dengan organ visceral yang disarafinya.

  • l
  • b
  • s
Sistem saraf
Struktur
Neuron · Sel glia · sistem indra
Susunan
Sistem saraf pusat
Otak · Medulla spinalis · Medulla oblongata
Sistem saraf tepi
Sistem saraf sadar
Saraf spinal
Sistem saraf tak sadar
Saraf simpatik · Saraf parasimpatik
Neurotransmiter
Asetilkolin · Adrenalin · Noradrenalin · Dopamin · Serotonin · GABA


Ikon rintisan

Artikel bertopik biologi ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s