Mata pelajaran Hogwarts

Mata pelajaran Hogwarts adalah jabaran mata pelajaran dari Sekolah Sihir Hogwarts, sebuah sekolah fiksi yang menjadi latar belakang utama dari novel Harry Potter karya J. K. Rowling. Dalam seluruh seri, banyak kelas yang diceritakan, mengajarkan para murid berbagai cabang dari sihir. Ada dua belas nama guru yang disebutkan, masing-masing khusus untuk mengajar subyek tertentu. Ada mata pelajaran wajib, dan ada yang pilihan. Dalam Harry Potter dan Kamar Rahasia, para murid diwajibkan untuk menambah setidaknya dua mata pelajaran pilihan pada saat akan memulai tingkat ketiga. Harry Potter dan Orde Phoenix menjelaskan mengenai ujian Ordinary Wizarding Level (O.W.L) yang harus diikuti para murid pada akhir tingkat kelima, untuk menentukan kelas-kelas mana yang dapat mereka ikuti untuk level Nastily Exhausting Wizarding Test (N.E.W.T) pada dua tingkatan terakhir.


Mata Pelajaran Di Hogwarts Beserta Guru

Pelajaran yang diwajibkan diikuti oleh setiap murid adalah Pertahanan Terhadap Ilmu Hitam, Ramuan, Mantra, Transfigurasi, Herbologi, Astronomi, dan Sejarah Sihir. Setelah tahun ketiga diperbolehkan mengambil setidaknya dua atau tiga mata pelajaran tambahan yaitu Arithmancy, Pemeliharaan Satwa Gaib, Telaah Muggle, Rune Kuno, Ramalan, dan lain-lain.

  • Ramuan:
  • Profesor Severus Snape
  • Profesor Horace Slughorn
  • Mantra:
  • Profesor Filius Flitwick
  • Transfigurasi:
  • Profesor Albus Dumbledore (50 tahun lalu, pada zaman Tom Riddle)
  • Profesor Minerva McGonagall
  • Herbologi:
  • Profesor Pomona Sprout
  • Neville Longbottom (Di Masa Depan)
  • Pemeliharaan Satwa Gaib:
  • Profesor Silvanus Kettleburn
  • Rubeus Hagrid
  • Wilhelmina Grubbly-Plank (menggantikan Hagrid di buku keempat dan kelima)]]
  • Terbang:
  • Madam Rolanda Hooch (juga merangkap wasit Quidditch Hogwarts)
  • Telaah Muggle:
  • Charity Burbage (dibunuh oleh Lord Voldemort di awal buku ketujuh)
  • Alecto Carrow (Pelahap Maut, memakai pelajaran ini untuk menyebarkan propaganda anti muggle di Hogwarts)
  • Pertahanan Terhadap Ilmu Hitam (PTIH):
  • Rune Kuno:
  • Bathesda Babbling
  • Astronomi:
  • Arithmancy:
  • Sejarah Sihir:
  • Cuthbert Binns (satu-satunya guru yang hantu)
  • Ramalan:

Ujian OWL & NEWT

Pada tahun kelima, murid-murid mengikuti ujian sihir dasar (OWL - Ordinary Wizarding Level). Pada NEWT (Nastily Exhausting Wizarding Test - Ujian Sihir yang luar biasa melelahkan) pada tahun ketujuh, murid-murid hanya mengikuti ujian pelajaran pilihan. Kementrian sihir hanya menerima orang-orang dengan NEWT yang tinggi. Skala dari Nilai OWL dan NEWT.

  • Penguji Ujian OWL
  • Griselda Marchbanks
  • Professor Tofty

Nilai Kelulusan: - Outstanding (O) istimewa - Exceeds Expectations (E) di luar dugaan - Acceptable (A) cukup

Nilai Ketidaklulusan - Poor (P) parah - Dreadful (D) mengerikan - Troll (T)

  • l
  • b
  • s
Buku
Novel utama
Pelengkap
Cerita pendek
  • Prekuel
  • Hogwarts: An Incomplete and Unreliable Guide
  • Short Stories from Hogwarts of Power, Politics and Pesky Poltergeists
  • Short Stories from Hogwarts of Heroism, Hardship and Dangerous Hobbies
Film
Harry Potter
(pemeran · musik)
Fantastic Beasts
  • Fantastic Beasts and Where to Find Them
    • lagu tema
  • The Crimes of Grindelwald
    • lagu tema
  • The Secrets of Dumbledore
Karakter
Kelompok
Lainnya
  • Karakter pendukung
  • Pohon keluarga
Dunia fiksiKarya lain
Media
Permainan video
  • Lego Creator: Harry Potter
  • The Philosopher's Stone
  • The Chamber of Secrets
  • Creator: Harry Potter and the Chamber of Secrets
  • Quidditch World Cup
  • The Prisoner of Azkaban
  • The Goblet of Fire
  • The Order of the Phoenix
  • The Half-Blood Prince
  • Lego Harry Potter: Years 1–4
  • The Deathly Hallows – Part 1
  • The Deathly Hallows – Part 2
  • Lego Harry Potter: Years 5–7
  • Book of Spells
  • Book of Potions
  • Lego Dimensions
  • Fantastic Beasts: Cases From the Wizarding World
  • Hogwarts Mystery
  • Wizards Unite
  • Hogwarts Legacy
Taman hiburan
  • The Wizarding World of Harry Potter
    • Orlando
    • Japan
    • Hollywood
    • Dragon Challenge
    • Flight of the Hippogriff
    • Hagrid's Magical Creatures Motorbike Adventure
    • Harry Potter and the Escape from Gringotts
    • Harry Potter and the Forbidden Journey
    • Hogwarts Express
  • Harry Potter Movie Magic Experience
Pameran
  • Harry Potter: The Exhibition
  • Harry Potter: A History of Magic
  • Warner Bros. Studio Tour London – The Making of Harry Potter
Lainnya
  • Lego Harry Potter
  • Trading Card Game
Fandom
  • A Celebration of Harry Potter
  • Harry Potter Alliance
  • The Leaky Cauldron
  • Mischief Management
  • MuggleNet
  • Wizard rock
  • Wrockstock
Fiksi penggemar
  • Harry Potter and the Methods of Rationality
  • Hogwarts School of Prayer and Miracles
  • My Immortal
Film penggemar
  • Hermione Granger and the Quarter Life Crisis
  • Severus Snape and the Marauders
  • Voldemort: Origins of the Heir
Parodi
  • Potter Puppet Pals
  • Puffs (drama)
  • Whorrey Potter and the Sorcerer's Balls
  • Wizard People, Dear Reader
A Very Potter Musical
  • A Very Potter Musical (album)
  • A Very Potter Sequel
    • EP
  • A Very Potter Senior Year
Terkait
  • Pengaruh dan analogi
  • Gugatan hukum
  • Daftar organisme yang dinamai menurut seri Harry Potter
  • Politik
  • Portkey Games
  • Perdebatan agama
  • Terjemahan
  • Harry, A History
  • Harry Potter and the Sacred Text
  • The Harry Potter Lexicon
  • The Magical Worlds of Harry Potter
  • Pollomuhku ja Posityyhtynen
  • Potterless
  • Heyday Films
  • Kategori
  • Commons page Commons
  • Portal Portal
  • l
  • b
  • s
Tokoh utama
Murid-murid dan organisasi siswa
Staf pengajar Hogwarts
Pendiri Hogwarts · Hantu-hantu Hogwarts · Tokoh sejarah · Penyihir Hitam · Gellert Grindelwald · Anggota Orde Phoenix · Frank Bryce · Buckbeak · Crookshanks · Sir Patrick Delaney-Podmore · Dobby · Fawkes · Firenze · Arabella Figg · Mundungus Fletcher · Goblin · Pangeran Berdarah-Campuran · Perburuan Tanpa Kepala · Hedwig · Peri Rumah · Igor Karkaroff · Kreacher · Viktor Krum · Perampok · Olympe Maxime · Myrtle Merana · Nagini · Peeves · Pigwidgeon · Lukisan · Ollivander · Peter Pettigrew · Madam Rosmerta · Rita Skeeter · Andromeda Tonks · Xenophilius Lovegood · Tim Quidditch Inggris dan Irlandia
Ikon rintisan

Artikel bertopik Harry Potter ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s