Kurnia Utama

Ketua DPRD Provinsi BengkuluMasa jabatan
2009–2014
Pengganti
Ihsan Fajri
Sebelum
Anggota DPRD Provinsi BengkuluMasa jabatan
1997–2016Ketua DPD Partai Golkar Provinsi BengkuluMasa jabatan
2005–2016 Informasi pribadiLahir
Kurnia Utama

(1960-01-14)14 Januari 1960
Palembang, IndonesiaMeninggal23 Maret 2016
Jakarta, IndonesiaPartai politikGolkarPekerjaanPolitikus
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Kurnia Utama, akrab dipanggil sebagai Kukun, (14 Januari 1960 – 23 Maret 2016), adalah anggota DPRD Provinsi Bengkulu dari Partai Golongan Karya sejak tahun 1997 hingga ia meninggal pada 2016. Kukun pernah menjabat sebagai Ketua DPRD Provinsi Bengkulu periode 2009-2014. Ia juga menjabat sebagai Ketua DPD Tingkat I Partai Golkar Provinsi Bengkulu sejak 2005 hingga meninggalnya. Kukun juga aktif dalam organisasi keolahragaan. Ia tercatat sebagai Ketua Pengda PSSI Provinsi Bengkulu.[1]

Lihat Pula

Referensi

  1. ^ Billiocta, Ya'cob (22-03-2016). Billiocta, Ya'cob, ed. "Wakil Ketua DPRD Bengkulu Kurnia Utama tutup usia". Merdeka.com. Diakses tanggal 21-09-2019.  Lebih dari satu parameter |author= dan |last= yang digunakan (bantuan); Periksa nilai tanggal di: |access-date=, |date= (bantuan)