IM3

IM3
TipeKartu SIM prabayar dan pascabayar
Tahun peluncuran25 Juli 2001
ProdusenIndosat-M3 (2001-2003)
Indosat (2003-sekarang)
KetersediaanTersedia
SloganSimpel. Jujur. Transparan.
Situs webim3.id
Kartu IM3 (dahulu Satelindo Card, Mentari, SMART, BRIGHT, Matrix, StarOne, Indosat Mobile, Indosat Ooredoo, IM3 Ooredoo)

IM3 (ditulis sebagai im3, sebelumnya sempat bernama IM3 Ooredoo) adalah sebuah layanan seluler yang dimiliki oleh Indosat. Layanan tersebut diluncurkan pada tahun 2001 oleh Indosat-M3 sebagai IM3 SMART (prabayar) dan IM3 BRIGHT (pascabayar) dan dileburkan ke Indosat pada akhir tahun 2003. Dengan adanya IM3, maka Indosat menjadi operator pertama yang mendukung GPRS, MMS, video streaming hingga Java games di seluruh Indonesia. IM3 tersedia dengan layanan pita lebar berupa teknologi GSM, layanan paket data dengan kecepatan tinggi dan paket-paket lainnya.

Pada tahun 2015, IM3 meluncurkan kartu perdana yang dinamakan IM3 Pinternet dan mendukung salah satu perusahaan asal Meta Platforms, yaitu Freebasics.com.

Pada akhir 2016, Mentari Ooredoo dan Matrix Ooredoo melebur ke dalam IM3 Ooredoo.

Lihat pula

  • Indosat
  • Mentari Ooredoo
  • Matrix Ooredoo
  • Indosat-M3
  • 3 Indonesia

Pranala luar

  • Situs web resmi
  • (Indonesia) Informasi terbaru seputar IM3 Diarsipkan 2014-10-17 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s
GSM dan 4G LTE
Telkomsel
Indosat
IM3 · 3
XL Axiata
XL · XL Prioritas · AXIS
Hanya 4G LTE
Smartfren Telecom
Satelit
PSN/ACeS
Merek-merek operator terdahulu
Bakrie Telecom
dahulu Radio Telepon Indonesia
Esia · AHA · Wifone · Wimode · Ratelindo
Telkom Indonesia
Flexi · C-Phone
Indosat-M3
Smart · Bright
Indosat
Satelindo
Satelindo Card (Matrix) · Mentari
Smartfren Telecom
dahulu Mobile-8 Telecom
Fren · Hepi · Mobi · Kartu Ummat · Switch
Net1 Indonesia
dahulu Rajasa Hazanah Perkasa,
Mandara Selular Indonesia,
Mobile Selular Indonesia,
dan Sampoerna Telekom
Era Mobitel · Mobisel (Orbit) · Neo_n · Ceria · Net1 Indonesia
XL Axiata
dahulu Excelcomindo
Live.On · Hauraa · Bebas · Jempol · Jimat · Xplor · Pro-XL · GSM-XL
Telkomsel
simPATI · Kartu As · LOOP · Kartu Facebook
Komselindo
dahulu Elektrindo Nusantara
Komselindo (Spirit) · Gesit · Swara
Metrosel
dahulu Centralindo Panca Sakti,
dan Centralindo Pancasakti Cellular
Metrosel · Metrostar
Telesera
dahulu Telekomindo Primabhakti
Telesera · Kompak
Internux
AXIS Telekom
Berca Global Access
WiGO · Hinet
First Media
Sitra
Smart Telecom
Smart
Telepoint Nusantara
Telepoint
Hutchison 3 Indonesia
dahulu Hutchison CP Telecommunications
3 (Tri)
Ikon rintisan

Artikel bertopik komunikasi ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
Ikon rintisan

Artikel bertopik telekomunikasi ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s